Sabtu, 11 Februari 2012

Kelebihan Kekurangan Nokia X2-01

Slogan utama ponsel ini adalah connect, play and share.

Dengan kehadiran jack audio 3.5 mm sangatlah membantu untuk menikmati musik yang lebih baik, dan lagiheadphone serta speaker aktif. Sayangnya, penempatannya yang ada pada bagian atas dapat membuat pengguna agak terganggu, terutama kabelnya yang menggantung.


Slot microSD berdampingan dengan port microUSB sebagai charger sekaligus sebagai kabel data.
Posisinya mudah diakses apalagi slotnya bersifgat hotswap sehingga memori mudah dilepas dan dipasang tanpa harus mematikan hp.

Keypadnya terbilang besar dan empuk.
Nyaman untuk dpakai mengetik cepat dalam waktu yang lama.

Spesifikasi ada di blog ponselhp ini. Nokia X2-01
Kelebihan:
Keypad nyaman.
Kamera cukup bagus.
Kualitas suara bagus.

Kekurangan:
Ukuran besar.
Tanpa kabel data.
Belum 3G.